Kesalahan dalam mendidik anak yang biasa dilakukan oleh para orang tua adalah mendidik anak dengan motivasi duniawi. dengan motivasi duniawi itu, akibatnya anak anak tumbuh dengan menghabiskan umurnya serta menggunakan waktunya tanpa mengetahui apa hakikat tujuan hidupnya. mereka lalai akan hidup mereka yang mereka kejar adalah kehidupan dunia yang fana.
Sadarkan kita, bahwa sering kali kita memotivasi anak anak kita dengan tujuan dunia? bukan tujuan akhirat mencari ridha allah?
Nak, kamu harus rajin belajar, agar kamu menjadi orang yang pintar, kalau kamu pintar kamu bisa mendapatkan cita cita yang kmau inginkan kamu bisa menjadi orang kaya.
Kamu harus menjadi anak pintar di sekolah, kalau kamu bodoh, mama dan papa akan malu punya anak seperti kamu, senada dengan itu.
Anak anak yang terdidik dengan motivasi dunia semata akhirnya lebih suka memperturutkan hawa nafsunya sibuk dengan urusan dunia, melupakan kehidupan yang abadi yang sesungguh nya adalah kehidupan akhirat.
Coba perhatikan, sering kali ketika kita bertanya pada anak anak tentang tujuan mereka belajar dan bersekolah. apa jawab mereka?
Aku ingin menjadi orang pintar, supaya punya pekerjaan bagus, punya banyak uang, dan bisa membeli banyak hal yang aku inginkan.
Mayoritas jawaban anak akan senada dengan itu.
Coba bandingkan dengan orang tua yang memotivasi anaknya dengan motivasi akhirat.
Nak, rajin rajinlah belajar, kami semua mengharapkanmu menjadi orang yang pandai, agar kamu bisa membagikan ilmu pada orang orang, menjadi hakim yang adil, dokter yang mampu melepaskan ketergantungan orang islam pada orang kafir, pegawal yang jujur, orang orang yang bijak dan alim, yang beramal untuk mencari ridha allah.
Anakku, jadilah orang yang pandai, alim dan bijaksana, seperti luqman Al-hakim, agar kamu dapat membawa dirimu dan keluargamu kepada jalan yang benar, serta menyelamatkan kami semua dari siksa api neraka dan yang senada dengan ini.
Motivasi akhirat akan mendidik anak anak untuk menjadi pribadi pribadi yang bertaqwa, ikhlas beramal demi mencari keridhaan allah, jujur, bikjaksana, serta termotivasi untuk membawa kebaikan bagi orang orang di sekitarnya (tidak egois dan mementingkan diri sendiri).
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Trik Menang Main Domino QQ
Dalam bermain permainan diharapkan semua pemain pastilah sebuah kemenangan. Berbicara mengenai kemenangan dalam permainan domino qq, hal ini...
-
Apa yang kamu ingat tentang permainan saat kecil? Petak umpet, ular tangga, congklak, atau benteng? Permainan yang dulu terlihat sangat...
-
Domino qiu qiu memang menjadi salah satu impian banyak pemain judi online saat ini. bagaimana tidak? Pada permainan ini merupakan pemai...
-
Keluhan-keluhan seperti ini sudah umum diucapkan oleh banyaknya orang tua. Tidak mudah memang meminta anak untuk belajar, mengingat hal y...
No comments:
Post a Comment